Modus Minta Ditemani, Pelaku Perkosa Anak Dibawah Umur Dikebun Sawit

oleh -

RaBel,Tempilang == Tidak terima akan perlakuan senonoh yang diterima oleh anaknya, kini pelaku harus mendekam Disel Tahanan Mapolsek Muntok guna mempertanggungkan perbuatannya tersebut.

Diceritakan kronologinya, bahwa pelaku So (31) warga tanjung niur kecamatan tempilang, Mengajak korban (Bunga) untuk menemui teman pelaku dipondok kebun kelapa sakit dengan mengunakan sepeda motor honda vario merah tampa nomor polisi (nopol) yang merupakan milik pelaku. Kamis (18/07) malam.

Bukannya korban dibawa kepondok, melainkan dibawa kedalam kebun kelapa sawit guna melancarkan aksi bejadnya. korban yang berusaha melawan dan mencoba melarikan diri tersebut, diancam dengan sebilah pisau jika tidak menuruti nasfu pelaku.

setelah memperkosa korban, pelaku langsung membawa korban menggunakan sepeda motor dan mampir ke toko untuk belanja, sewaktu pelaku belanja korban langsung melarikan diri dan bertemu dengan endang, melihat korban menangis, lalu endang mengantarkan korban pulang kerumahnya.

Orang tau korban yang tidak terima akan tindakan asusila tersebut melaporkan ke Unit Reskrim. Dan Kapolsek Tempilang IPTU RUBEN ISAAK, S.H. dan Kanit Reskrim Polsek Tempilang AIPDA ADI SURYA BUTSI SP,  S.E. Lansung menuju kediaman orang tua pelaku guna menangkap So (31) yang melakukan tindak pidana pemerkosaan di kebun kelapa sawit tersebut. Jumát (19/07) sore.

Kapolsek Tempilang  IPTU Ruben Isaak ,SH seizin Kapolres Bangka Barat AKBP Firman Andreanto, S.H, S.IK, M,Si membenarkan kejadian tersebut Pelaku saat ini diamankan di Mako Polsek Tempilang guna proses penyidikan lebih lanjut dan Kasus tersebutakan kami limpahkan ke Polres Bangka Barat,dan Sedangkan Barang bukti yang di amankan ,1 (satu) helai Celana Dalam warna  Coklat. 1 (satu) helai BH warna Merah. 1(satu) helai celana panjang warna hitam lis warna merah dan Warna putih. 1 (satu)  helai baju warna hijau kombinasi warna putih dan hitam. 1 (satu) unit spm Merk Honda Vario wana Merah Tanpa Nopol.

Tentang Penulis: adminHP

Gambar Gravatar
Cerdas, Cepat, Jelas