Radarbabel,Pangkalpinang – Bank Indonesia Kembali melalakukan Ekpedisi ke lima pulau terpencil diwilayah Barat Indonesia. (25/9)
Ekpedisi kas 3T (Terdepan, Terluar dan Tertinggal) ini dilakukan guna untuk memberikan uang layak edar di lima pulau terdepan di wilayah barat indonesia
KRI Torani yang membawa tim Ekpedisi Kas keliling bertolak dari Pontianak ke kalimantan barat pada tanggal 18 september lalu, dengan misi membawa tim Ekpedisi Bank Indonesia guna memberikan pelayanan penukaran uang layar edar di pulau terpencil diwilayah barat indonesia
Setelah selesai membawakan tim ekpesidi kini KRI Torani Berlabuh di Pelabuhan Pangkal Balam, Dan Lansung di sambut oleh komandan Lanal, Letkol Laut M Taufik, Serta Deputi kepala kantor perwakilan bank indonesia babel, Eddy Rahmanto
Ketua tim ekpedisi, yuniarwan menjelaskan ekpedisi ini di lakukan untuk memenuhi kebutuhan uang layak edar di pulau pulau terpencil
“Selain melayani pertukaran uang untuk memenuhi kebutuhan layak edar dimasyrakat pulau terpencil, Kegiatan ini juga memberi edukasi tentang ciri ciri keaslian uang rupiah serta cara cara memelihara uang agar tetap layak edar.”
Dalam ekpedisi kali ini Bank indonesia berhasil menarik 300jt rupiah uang tidak layak edar dan menukarkannya dengan uang layak edar, Sedangkan cadangan uang Kartal disiapkan mencapai 5 M (Milyar) dari berbagai nominal
Seperti yang di ungkapkan Eddy Rahmanto kegiatan ini merupakan kegiatan rutin Bank Indonesi pusat yang berkerja sama dengan TNI – AL
“Ada kegiatan kas sendiri merupakan kegaiatan rutin yang akan kita lakukan sebagai hasil dari kerjasama antara Bank Indonesia Pusat dan TNI-AL,D an kami melakukan start dari pontianak dan berakhir di pangkal balam dengan menjelajahi 5 pulau terpencil, 3 pulau masuk ke kalimanta barat dan 2 masuk bangka belitung” jelas Eddy
Dalam kesempatan ini komandan Lanal Babel menyebutkan Keterlibatan TNI – AL Dalam ekpedisi ini, Merupakan wujud dari komitmen TNI-AL yang menilai peran strategis pulau pulau terdepan dalam merajut NKRI.
Dan untuk kedepannya pihak Bank Indonesia bersama TNI-AL akan terus menjalankan program ekpedisi kas kelililing kepulau pulau terpencil yang belum pernah dikunjungi.(Aa)